You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Lakukan Penataan Kawasan, Lima Bangunan Liar di Juanda IV Ditertibkan
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Jalan Juanda IV Ditata Jadi Kawasan Unggulan

100 personel gabungan menata Jalan Juanda IV, RW 05, Kebon Pala, Gambir, Jakarta Pusat menjadi kawasan unggulan.

Setelah ini akan ditata menjadi kawasan unggulan yang bermanfaat bagi warga

Wakil Camat Gambir, Agus Triono mengatakan, tahap awal penataan dilakukan dengan menertibkan bangunan liar dan lapak pemulung yang mengokupasi lokasi.

"Setelah ini akan ditata menjadi kawasan unggulan yang bermanfaat bagi warga," katanya, Selasa (28/2). 

Penataan Kawasan Jl Asem Pasar Minggu Ditarget Rampung Pekan Depan

Agus menjelaskan, di lokasi tersebut nantinya dibangun kolam gizi, sayuran hidroponik dan tanaman obat keluarga (toga) agar semakin hijau dan bersih.

Lurah Kebon Kelapa, Nurbin Tumbur Togar menambahkan, penataan Jalan Juanda IV dilakukan karena lokasinya dekat dengan Istana Negara.

"Lokasi ini tepat berada di belakang Istana Negara, hanya berjarak 100 meter," ungkapnya.

Menurut Nurbin, lokasi yang memiliki luas 

200 meter persegi ini akan ditata bertahap dan ditargetkan rampung pada akhir Maret 2023 mendatang. 

"Semoga nantinya lokasi ini akan semakin teduh dan hijau," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1490 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1479 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1245 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1203 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1129 personFolmer